Minggu, 28 April 2013
Hubungan Manusia Dengan Alam
Alam adalah tempat kita tinggal, alam adalah tempat dimana kita medapatkan makanan, alam adalah dimana kita dapat menghirup udara segar, dan juga alam pula yang memberikan kita kehidupan, segala yang kita butuhkan , alam sudah menyediakan dan kita pun menikmati pemberian dari alam dengan mengolah berbagai suber dayanya. Banyak Pula dari mereka yang tidak sadar bahwa alam lah yang telah merawat meraka dan menumbuhkan mereka, akan tetapi Namun Mungkin Banyak dari kita yang tidak menyadari bahwa pentingnya Alam Bagi kehidupan kita untuk kelak di masa depan nanti dan juga untuk masa depan anak cucu kita. Mereka yang tidak sadar akan pentingnya alam bagi kehidupannya, melakukan hal-hal yang seharusnya tidak dilakukan atau di sebut juga merusak alam, seperti contoh kecil saja, dengan membuang sampah semparangan atau membuangnya ke Kali kita secara tidak sadar telah merusak alam yang nantinya kelak menyebabkan suatu bencara seperti Bajir, atau lebih jauh lagi seperti Penebahan Pohon liar di perbukitan/Hutan yang menyebabkan Hutan Gundul atau kebakaran Hutan karna Gersang yang berdapak negatif kepada pemukiman disekitarnya seperti Banjir atau tanah longsor yang dapat menelan korban jiwa Dan itu semua Di lakukan demi sepeser uang, yang didapatkan dari hasil penjualan kayu tersebut, mereka tidak peduli akan tindakan yang mereka lakukan meskipun mereka tau akibat dari perbuatanya tersbut, Harusnya Kita sadar bawha tanpa alam kita tidak dapat hidup Nyaman di bumi ini, Walaupun alam dapat kita perbaiki dengan menanam pohon, mengeruk Sampah di sungai perkotaan, tidak menggunakan Freon, menghemat bahan bakan Fosil dengan menggunakan dan memanfaatkan Angkutan Umum yang disediakan pemerintah dan swasta Seperti Kreta dan Busway/Transjakarta/ Angkutan Perdesaan (Angkot) dan lain-lain, agar dapat mengefisienkan Dan mengecilkan Pengeluaran gas Buang kendaraan yang dapat mencemati Udara karna Polutan yang ditibulkan, itu semua Bermula pada kesadaran kita sendiri untuk membenahi bagian dari alam yang telah tercemar/ rusak.. Just Go Green ^_^
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
terima kasih postingan sangat membantu
BalasHapus<a href="http://blog.binadarma.ac.id/vivi